Pages

Subscribe:

Labels

Kamis, 01 Desember 2011

Tutorial bass : Bentuk Mayor (Dasar C)



|G|-----------2-4-5-|-5-4-2-----------|
|D|-----2-3-5-------|-------5-3-2-----|
|A|-3-5-------------|-------------5-3-|
|E|-----------------|-----------------|
Contoh bentuk mayor ini menggunakan dasar C. Jika dijabarkan atau dimainkan dalam 1 senar urutannya 1 - 1 - 1/2 - 1 - 1 - 1 - 1/2 ...
Catatan : Semua bentuk mayor itu sama, jadi kalo misalnya kalian mau main nada mayor dasar D, bentuknya sama seperti contoh di video ini. Yang membedakan hanya nada dasarnya.

0 komentar:

Posting Komentar